Wisma 46

Wisma 46 adalah gedung perkantoran yang mempunyai design yang unik dan modern sehingga menjadi salah satu gedung ikonik di Jakarta. Dengan ketinggian 50 lantai dengan kategori  Grade A  yang letaknya sangat strategis yaitu di Pusat bisnis Sudirman . Kemudian luas keseluruhan mencapai 87,000 m2 dan luas perlantainya 1,740 m2. 

Wisma 46 Memiliki desain yang  menampilkan kesan mewah, kokoh dan elegan,  sedangkan dari segi fasilitas, para penyewa akan dimanjakan dengan faktor-faktor yang dapat menunjang aktivitas bisnis, seperti 18 lift penumpang, 1 service lift, 2 lift parkir, ATM, food court, restaurant, coffee shop, mini market, bank,  system telekomunikasi yang terintegrasi, system back-up power dan internet berkecepatan tinggi, hingga lahan parkir untuk total sekitar 1080 unit kendaraan.

Lokasi Wisma 46 dapat diakses menuju ke kawasan Thamrin, Sudirman, Prof. Dr. Satrio, dan Kuningan dengan mudah. Untuk sarana penunjang di sekitar gedung ini, terdapat diantaranya hotel bintang 5 (1 menit menuju Shangri La Hotel, 3 menit menuju All Seasons Thamrin, Jadi memilih Wisma BNI 46 untuk mengembangkan bisnis anda adalah langkah yang sangat tepat. 

Building Information

Harga rental : 

IDR 225.000 /m2 /bulan (NEGO)*

Service charge : 

IDR 98.000 /m2 /bulan

Service Charge Info :

Including AC during office hour & Electricity for lighting is separately metered.

Parking : 

Unreserved Rp. 5,400,000/lot/ 6 month

Ukuran unit :

Mulai dari 100 m2 – 1740 m2 / Floor

Kondisi unit :

-Full furnish  -Partisi  -Bare

Term of Payment : 

Quaterly in Advance

Security Deposit :

3 Months Base Rent + Service Charge

Lease Term :

3 Year Minimum

Occupation
89%
Access
Good
Net to Semigross
Net to Semigross 15%
Fire Safety
Good
Amenities
Good
Hospitality
Good

our services

Conventional Office

500 Gedung di JABODETABEK

  •  24 Jam Keamanan
  •  Tempat Parkir
  •  Furnish, Partisi, dan Bare
Sewa kantor

Coworking Space & Service Office

70 Gedung Di JABODETABEK

MULAI DARI IDR.1.500.000 /BULAN /ORANG
  •  Unlimited Users
  •  Tempat Parkir
  •  Free Flow
  •  Furnish
  •  Surat Domisili
  •  WIFI
  •  Ruang Meeting

Virtual Office

70 Gedung di JABODETABEK

MULAI DARI IDR. 250.000 /BULAN
 
  •  Surat Domisili
  •  Free Flow
  •  Lifetime Support
  •  Surat Domisili
  •  WIFI
  •  Ruang Meeting

Address

Wisma 46, Jl.Jend. Sudirman Kav.1, Jakarta 10220, Indonesia 

Contact

Please follow and like us:

About Author

Wisma 46

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Wisma 46

Wisma 46 adalah salah satu bangunan tertinggi di Indonesia. Merupakan sebuah pencakar langit setinggi 262 m (hingga pucuk antena) yang terletak di komplek Kota BNI di Jakarta PusatIndonesia. Menara perkantoran bertingkat 46 ini selesai tahun 1996 yang dirancang oleh Zeidler Roberts Partnership (Zeidler Partnership Architects) dan DP Architects Private Ltd.


Ada pun detail lebih lengkapnya sebagai berikut :

Lokasi : Jl. Jend. Sudirman Kav 1, Karet Tengsin, Tanah Abang, Kota Jakarta Pusat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 10250

Developer : Lyman Group

Base Rental : Mulai dari Rp. 350.000,- / sqm / bulan

Service Charge : Rp.100.000,- /sqm/bulan

Security Deposit : 3 bulan gross rental

Penyelesaian : 1996

Ukuran Unit : 100 sqm – 1.740 sqm

Jumlah Lantai : 48 Lantai Office

Ceiling Height :  2.75 m

Normal Jam Kantor
a. Senin – Jumat : 07.00 – 18.00 WIB
b. Sabtu : 07.00-12.00 WIB

Menara ini terletak di sebuah tanah seluas 15 hektare di pusat kota. Memiliki luas 140,028 m².

Menara ini berisi 23 elevator yang dapat mencapai kecepatan 360 mpm dalam model berkecepatan super tinggi.

Wisma 46 adalah bangunan tertinggi ke-147 di dunia bila dihitung hingga puncak. Juga bangunan tertinggi kedua di belahan Bumi selatan. Bila dihitung hingga ke atap, menara ini setinggi 228 m dan bila dihitung hingga atap terendah, tingginya hanya 200 m.

Sebuah menara beton kubus setinggi 200 m sebelum sebuah menara kaca masuk dan membentuk puncak yang melengkung. Menara kaca ini terdiri dari eksterior kaca seluruhnya dengan jendela persegi. Pola jendela persegi ini dilintasi oleh tiga jendela persegi panjang. Desain bangunan ini digambarkan sebagai modern.

Menara ini mempunyai 48 tingkat di atas tanah yang hanya berisi perkantoran. Terdapat dua tingkat bawah tanah yang digunakan sebagai tempat parkir. Lantai 1 dan 2 diisi oleh bank, kafe, dan resto, seperti Starbucks Coffee dan Dunkin’ Donuts. Selain Tugu Monas, gedung ini juga menjadi ikon kota Jakarta karena bentuknya yang unik seperti pena.

Map

 

Please follow and like us:
WISMA 46